, , , , , , , , , , , , , , , , , , ,

Serat Sisal

les, indonesia, private, obras, guru, sekolah, belajar, yogyakarta, usaha, jogja, kursus, terbaik, batik, kaos, kebaya, jahit, baju jahit, mesin jahit, konveksi, kursus menjahit
Serat Sisal

Serat Sisal


Sisal adalah serat yang didapat dari daun tumbuhan Agave
Sisalana.


1) Bentuk Serat Sisal



Panjang teknik serat sisal adalah 1–1,25 m. Panjang serat
elementernya 3–6 m dengan diameter rata–rata 24 mikron.
Bentuk memanjang seperti silinder dengan lumen lebar dan
pada ujung sel tumpul dan kadang-kadang bercabang.
Penampang melintangnya berbentuk segi banyak
membulat.

Bentuk memanjang seperti
silinder dengan lumen lebar
dan pada ujung sel tumpul
dan kadang-kadang
bercabang.
Penampang melintang
berbentuk segi banyak
membulat.

2) Komposisi Serat Sisal



Komposisi serat sisal
Susunan
Persentase terhadap
berat kering
Selulosa 73
Hemi selulosa 13
Pektin 0,9
Lignin 11
Zat –zat yang larut dalam air 1,7
Lemak dan lilin 0,4


3) Sifat–sifat Serat Sisal


a) Warna serat putih berkilau;
b) Seratnya kaku;
c) Kekuatan sangat baik;
d) Tahan terhadap air laut.

4) Kegunaan Serat Sisal


Serat sisal terutama digunakan untuk tali temali.

0 komentar:

Post a Comment